5 alasan yang tidak diperhatikan entrepreneur

5 alasan yang tidak diperhatikan entrepreneur






Edisi kali ini KUSHO ingin berbagi dengan temen-temen tentang entrepreneur karena penasaran bagi yang ingin mengetahui lebih lanjut mengenai hal ini silahkan baca beberapa hal berikut!


Jika Anda pernah mengalami kegagalan dalam berbisnis, renungkan kembali apa yang membuat Anda terperosok dalam kegagalan tersebut. Besar kemungkinan penyebab Anda gagal bukanlah satu faktor saja, tetapi gabungan dan akumulasi dari banyak faktor. Dan baru kita sadari bahwa sebagian besar faktor pemicu kegagalan itu bisa kita kendalikan dan tetap saja kegagalan datang.

Berikut merupakan 5 alasan yang tidak banyak dibahas orang mengenai kegagalan yang dibuat oleh entrepreneur:
  1. Tidak berupaya maksimal: Sangat sukar untuk meraih sukses saat mengerjakan sesuatu dengan penuh waktu yang bagi entrepreneur yang mengerjakan secara paruh waktu berpeluang untuk gagal karena mereka tidak membuat banyak kemajuan yang signifikan untuk menemukan cara membuatnya sukses.
  2. Membesarkan skala perusahaan terlalu cepat: Sumber daya mungkin langka sehingga kegagalan yang dipicu oleh kelalaian pribadi berakumulasi sebelum model bisnis disusun.
  3. Membuat produk dalam dalam ruang hampa: Penggunaan pelanggan ialah oksigen bagi sebuah produk dan seringkali para entrepreneur menambahkan fitur-fitur berdasarkan pada keinginan yang kurang beralasan yang tidak menambahkan nilai gua pada pelanggan sementara pada saat yang sama juga melamban pengembangan produk masa depan.
  4. Tidak dapat diandalkan: Tidak mudah untuk merekrut anggota tim bisnis, mengumpulkan dana (jika diperlukan), menjaring pelanggan, membangun kemitraan, dan sebagainya dan banyak entrepreneur yang menemui kegagalan dalam hal ini.
  5. Memilih waktu yang kurang tepat untuk meluncur ke pasar: Inilah faktor yang dirasakan paling menantang dari semua faktor yang ada karena ia berada di luar jangkauan kendali entrepreneur karena kadang ide yang brilian muncul di waktu yang buruk dan ide yang buruk mucnul di waktu yang sebetulnya tepat. Dan memang sukar untuk mempertemukan keduanya dengan sempurna.

Tidak ada cara yang 100% berhasil untuk menjadi berhasil namun setidaknya 5 poin di atas memberikan gambaran singkat dan umum mengenai kegagalan seorang entrepreneur yang masih saja terjadi. Belajarlah dari masalah-masalah tersebut agar peluang sukses Anda juga main tinggi.



Semoga bermanfaat untuk sahabat dan rekan-rekan Gakusho dimana pun anda berada. Aamiin.


Ok,Terimakasih sudah mau berkunjung ke blog kusho
nantikan edisi yang lebih menarik,seru,asik.keren di blog kusho ya!

Sumber:  
http://nationsloan.com                                                                            
Ingin ngobrol dengan kushoFollow saya di twitter: @IbnuArie

Posting Komentar

 
Support : Creating Website | Johny Template | Mas Template
Copyright © 2011. Gakusho Online - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Mas Template
Proudly powered by Blogger